Menampilkan 9 artikel dari total 209
Seorang nelayan asal Indonesia Sugianto (31 tahun) di Korea Selatan (Korsel) mendapat pujian luas dari warga desa di Yeongdeok County, Provinsi Gyeongsang Utara, Korsel. Ini akibat aksinya menyelamatkan para lansia saat kebakaran hutan melanda wilayah tersebut pekan lalu.
Aktor Korea Selatan (Korsel) Kim Soo-hyun dijadwalkan menggelar konferensi pers pada Senin (31/3/2025) waktu setempat untuk menanggapi tuduhan bahwa ia pernah menjalin hubungan dengan mendiang aktris Kim Sae-ron saat sang aktris masih di bawah umur. Pernyataan ini
Pada hari pertama Idul Fitri 1446 Hijriah, presenter kenamaan Tanah Air, Ruben Onsu mengumumkan keputusannya memeluk Islam
Indonesia Siap Berikan Bantuan untuk Pemulihan Pasca Gempa di Myanmar dan Thailand
Sejumlah pengemudi ojek online (ojol) yang tergabung di Serikat Pekerja Angkutan Indonesia (SPAI) melaporkan aplikator ke Posko THR Kementerian Ketenagakerjaan. SPAI menilai pemberian bonus hari raya (BHR) sebesar Rp 50 ribu kepada mitra pengemudi merupakan tindakan tak manusiawi
Mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, menjadi pusat perhatian publik setelah muncul dugaan perselingkuhan yang diungkap oleh Lisa Mariana
Memasuki H-7 Lebaran, arus mudik di Jawa Barat mulai terasa. Ratusan hingga ribuan pemudik mulai memadati terminal, stasiun hingga jalanan baik tol maupun arteri untuk menuju kampung halaman
Penyakit berjudi masih menjadi penyakit masyarakat Indonesia yang sulit untuk dihilangkan. Hal tersebut pun mendorong peningkatan transaksi judi online yang sangat fantastis. Berdasarkan data Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), sepanjang semester I 2024 nilai transaksi judi online di Indonesia telah mencapai Rp100 triliun.